BANSOS PDI PERJUANGAN PENANGANAN PANDEMI COVID -19 DI DESA KENTENG
KALURAHAN KENTENG 20 Mei 2020 10:33:21 WIB
KENTENG ( SIDA )
Penanganan Pandemi Covid-19 di Kabupaten Gunungkidul melibatkan banyak pihak terkait, baik dari Pemerintah, LSM, Masyarakat maupun Partai Politik yang ada di Gunungkidul, semua bahu membahu untuk mencegah maupun penanganan Pandemi Covid-19 agar dapat berjalan maksimal.
Salah satu bukti dari peran serta Partai politik dalam penanganan Covid-19 adalah Partai PDI PERJUANGAN Gunungkidul.
PDI Perjuangan melalui Ketua DPC PDI Perjuangan sekaligus Ketua DPRD Kabupaten Gunungkidul (Endah Subekti Kuntariningsih, SE.), pada hari Minggu, tanggal 17 Juni 2020, bertempat di Balai Desa Kenteng melakukan pemberian Bansos berupa: Tangki semprot, Masker, Cairan Disinfektan, APD, dan Sembako yang diserahkan secara langsung kepada Ketua Sub Karangtaruna di 9 Padukuhan se - Desa Kenteng.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PEMBINAAN SERTA PENYERAHAN INSENTIF RT DAN RW KALURAHAN KENTENG
- PENERIMAAN INSENTIF KADER KESEHATAN, POSYANDU, DAN PENDIDIK PAUD KALURAHAN KENTENG
- PENYERAHAN BLT DANA DESA BULAN JUNI TAHUN ANGGARAN 2025 OLEH PEMERINTAH KALURAHAN KENTENG
- PENGERJAAN COR BLOK JALAN KALURAHAN DI PADUKUHAN CERME TAHUN 2025
- PELATIHAN USAHA EKONOMI PRODUKTIF (UEP) KALURAHAN KENTENG TAHUN 2025
- PELAKSANAAN PENGERJAAN COR BLOK JALAN LINGKUNGAN DI PADUKUHAN BENDO TAHUN 2025
- PELAKSANAAN PENGERJAAN COR BLOK JALAN LINGKUNGAN DI PADUKUHAN PRAMPELAN 2 TAHUN 2025